Text
Pedoman umum ebi : ejaan Bahasa Indonesia edisi terlengkap dan terbaru
Buku ini merupakan salah satu rujukan yang dapat digunakan untuk membantu memahirkan dalam dunia tulis menulis. Buku ini terdiri atas 4 bab tentang ejaan : pemakaian huruf, tanda baca, penulisan kata, dan penulisan unsur serapan yang ditulis berdasarkan Permendikbud No.50 Tahun 2015 tentang Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia. Selain itu, buku ini juga dilengkapi dengan 3 bab materi tambahan yang disertai contoh komplit, antara lain sebagai berikut : Majas (penegasan, perbandingan, pertentangan, dan sindiran) ; Puisi Lama (mantra, guridam, syair, pantun, dll) ; Puisi Baru (himme, balada, dll) ; Peribahasa (A-Z). Buku ini wajib dimiliki oleh para pelajar, mahasiswa, guru, dosen, penggiat literasi, dan masyarakat umum lainnya agar memudahkan dalam mengenal dan mempelajari Bahasa Indonesia dengan baik dan benar.
P01029S | 499.221 PED | My Library | Tersedia |
P01030S | 499.221 PED | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain